Respon cepat polres Cilegon dalam pelayanan call center 110
Cilegon - Polres Cilegon Polda Banten telah memperkuat pelayanan kepada masyarakat dengan mengaktifkan piket call center 110, di mana personel Satreskrim siap menerima dan menindaklanjuti laporan darurat masyarakat selama 24 jam penuh. Jumat (25-04-2025)Inisiatif ini, sebagai bagian dari program KAPOLRI, bertujuan mempercepat respon atas laporan kejadian mendesak dan memberikan pelayanan...